Jumat, 03 Mei 2013

Daripada Instal ulang Mending di Recovery

Cara Menggunakan Hiren’s Boot CD Untuk Backup Windows dan Aplikasi
  1. Install sebuah windows (windows 7, windows 8, windows vista ataupun windows xp) dalam suatu laptop
  2. Install driver laptop dan komputer. Baca koleksi lengkap driver acer windows xp, driver dell windows 7
  3. Install aplikasi yang paling dibutuhkan untuk pemakaian komputer personal
  4. Restart Komputer dan masukkan CD Hirens Boot CD Norton Ghost
  5. Setting bios dengan menekan F2 atau Del untuk menentukan urutan boot sequence CD (baca point 1 cara install windows xp tentang berkenalan dengan bios dan cara setting bios)
  6. Setelah selesai restart kembali komputer, maka komputer akan lansung mendeteksi isi CD Hiren’s Boot karena telah disetting di langkah sebelumnya
  7. Pilih Local > Partition > To Image (bertujuan untuk membuat backup partition dan menyimpannya dalam bentuk file image).
  8. Pilih hard disk tempat menginstall windows dan aplikasi/software (biasanya partisi c:\).